Halaman

Just Share What I Want To Share

Sabtu, 06 Oktober 2012

Iseng-Iseng Berhadiah :D

1.Sebutkan beberapa ukuran HD yang bisa digunakan


Kapasitas hardisk
Kapasitas hardisk adalah ukuran penyimpanan sebuah hardisk. Kapasitas hardisk merupakan spesifikasi hardisk kedua yang harus kita lihat ketika membeli sebuah hardisk. Saat ini kapasitas hardisk yang tersedia dipasaran adalah 80 GB, 160 GB, 250 Gb, 500 GB dan 1 TB.

Form Factor
Spesifikasi hardisk yang ketiga adalah form factor, form factor merupakan ukuran fisik sebuah hardisk yang dilambangkan dengan garis tengah platter yang digunakan. Pada saat ini dikenal 2 macam form factor hardisk, yaitu ukuran 3,5 inchi dan 2,5 inchi.

2.Mengapa HD 40 GB, jika di format kapasitasnya tidak sampai 40 GB?
Kapasitas Hardisk tidak sesuai dengan yang tertulis
Hidden Partition System file
Ketika iseng saya menanyakan ke sebuah toko komputer, demikian jawaban dari sang kostumer. Hardisk tersebut terpotong untuk partisi system file. Anyways, emang benar storage terpotong untuk sistem file yang disendirikan partisinya sehingga tidak bisa diutak-atik. Kalau jaman dahulu orang pakai disket harus memformat dulu sebelum disket bisa digunakan, demikianlah fungsi dari sistem file tersebut, disendirikan dalam partisi yang di hidden sehingga orang tidak perlu selalu memformat ulang karena system filenya terhapus tanpa sengaja. Tapi sistem file tersebut ukurannya tidak sampai 200 kB. Pernyataan dari kostumer tersebut jelas salah, namun inilah yang banyak diamini oleh para pengguna komputer. Tak banyak penjual hardisk yang tahu kemana space storage tersebut menghilang.
Perbedaan konversi byte dan bits
byte dan bits biasa kita kenal sebagai satuan kapasitas hardware storage seperti hardisk. Perhitungan pada satuan ini menggunakan sistem metric, yang biasa digunakan manusia dengan numerik skala 10 (desimal) atau angka 1 sampai 9
metric scale
1 kilobits/kilobyte
1.000 bits/byte
1 megabits/megabyte
1.000.000 bits/byte
1 gigabits/gigabyte
1.000.000.000 bits/byte
1 terabits/terabyte
1.000.000.000.000 bits/byte
1 petabits/1petabite
1.000.000.000.000.000 bits/byte
1 exabits/exabyte
1.000.000.000.000.000.000 bits/byte
Namun pada kenyataannya mesin tidak bisa menghitung seperti kita.  Bahasa mesin hanya mengenal 1 dan 0 yang dikenal dengan skala 2 (biner). Dalam bahasa mesin, konversi bits dan byte menjadi berbeda dengan bahasa manusia (lihat tabel).
Perhitungan bahasa mesin
1 byte
8 bit
1 kilobyte
210
1,024 byte
1 megabyte
220
1,048,576 byte
1 gigabyte
230
1,073,741,824 byte
1 terabyte
240
1,099,511,627,776 byte
1 petabyte
250
1,125,899,906,842,624 byte
1 exabyte
260
1,152,921,504,606,846,976 byte
.
Perhitungan bahasa mesin
1 bits
28 – 1
11111111 (biner)
1 kilobits
210
1,024 bits
1 megabits
220
1,048,576 bits
1 gigabits
230
1,073,741,824 bits
1 terabits
240
1,099,511,627,776 bits
1 petabits
250
1,125,899,906,842,624 bits
1 exabits
260
1,152,921,504,606,846,976 bits
byte digunakan dalam satuan penyimpanan data  seperti hardisk sedangkan bits adalah satuan komunikasi data (data communication) seperti kecepatan modem. Notasi bits dituliskan dalam b (huruf kecil) sedangkan notasi byte dituliskan dalam B (huruf besar), sehingga 1kB dan 1kb adalah berbeda.
Kembali ke permasalahan asal, mengapa storage hardisk tidak sesuai dengan kapasitas yang tertera pada dusnya. Karena software pabrik menghitung storage secara matric scale (skala 10) sementara kapasitas hardisk tersebut dihitung secara bahasa mesin. Hal ini yang menimbulkan adanya selisih antara yang dituliskan pada dus box dengan kapasitas sebenarnya. Misalkan kita membeli hardisk 500 GB, maka kapasitas sebenarnya 500 GB adalah 465,66 GB secara bahasa mesin.
Cara menghitungnya adalah 500GB dikonversikan dulu secara matric scale dan memperoleh 500.000.000.000 Byte, kemudian 500.000.000.000 Byte ini anda konversikan secara bahasa mesin, 500.000.000.000 dibagi 1,073,741,824 = 465,66128730773926 GB.

3. Sebutkan dan jelaskan komponen dalam HD?
KOMPONEN HARDISK
Komponen Hard Disk Drive

1

1. HARD DISK DRIVE
Harddisk merupakan media penyimpanan pada suatu sistem PC, sebagai penyimpanan datanonvolatile/ semi permanen, adalah alat penyimpanan yang tetap menyimpan data walaupun pada saat computer dimatikan.

A. Bagian Luar Hard Disk
Sebuah harddisk terdiri dari beberapa komponen yang sederhana dan memiliki fungsi yang sederhana.
Namun karena ketelitian dan kecepatan yang amat tinggi, peranti keras ini menjadi sebuah alat yang
mengagumkan.
Harddisk memiliki pelindung dari bahan alumunium dengan sebuah pengendali elektronik pada sebuah
sisi. Pengendali elektronik tersebut mengendalikan mekanisme baca/tulis dan motor yang memutar
piringan harddisk. Pengendali elektronik tersebut juga berfungsi sebagai penerjemah dari data magnetik menjadi elektrik dan sebaliknya.

B. Bagian Dalam Hard Disk
  1. Disk Platter merupakan bagian / komponen dari harddisk yang paling utama, karena disk platter merupakan bagian dari harddisk yang mempunyai fungsi sebagai tempat penyimpanan data. Tiap drive harddisk memiliki satu atau lebih disk platter, dimana masing-masing sisi platter memiliki write and read head.
Ukuran platter ada bermacam-macam:
  • Untuk PC desktop biasanya berukuran 3 ½ inchi
  • Untuk note book berukuran 2 ½ inchi.
  • 8 inchi
  • 14 inchi

Disk platter terbuat dari suatu media magnetic. Media magnetic yang dipakai padaplatter ada 2, yaitu:
a. Media Oksida
Merupakan media magnetic yang terdiri dari berbagai macam bahan, yang berisikan oksida baja sebagai bahan aktifnya.
b Media thin film
Merupakan jenis disk platter dimana media ini lebih tipis dan lebih sempurna daripada media oksida. Jadi sekarang sebagian besar hard disk menggunakan media magnetic ‘media thin film’ daripada media oksida. Karena dirasa media thin film lebih praktis (tipis) daripada media oksida dan juga memiliki kwalitas yang lebih baik.

2. Read and Write Head
Hard disk memiliki 1 head write and read untuk masing-masing permukaan platter. Read and write head merupakan komponen dari hard disk yang berfungsi sebagai alat penulisan dan pembacaan data pada platter.
Head ini terhubung pada satu mekanisme penggerak. Masing-masing head terletak pada lengan actuator untuk menekan head supaya dapat mengenai platter. Bila anda membukadrive dengan hati-hati dan memindahkan head dengan jari anda, maka head akan kembali dengan cepat ke platter saat dilepaskan, begiti juga jika kita head ke bawah (head yang berada di bawah platter). Saat drive istirahat, head akan dipaksa untuk mengenai platterdengan suatu tekanan, namun pada saat drive memutar dengan kecepatan penuh, maka tekanan udara akan membentuk lapisan tipis yang akan membuat head bergerak ke permukaan platter.

  1. Mekanisme Head Aktuator yang lebih penting daripada head adalah sistem mekanik yang menggerakan, sistem ini disebut ‘head’ actuator. Mekanisme ini menggerakkanhead di atas disk dan memposisikannya secara tepat di atas silinder yang diinginkan.
Ada 2 kategori dasar mekanisme actuator, yaitu:
a. Stepper Motor Aktuator
Merupakan motor elektrik yang dapat melangkah atau bergerak dari suatu posisi satu ke posisi lain. Stepper motor actuator ini bergerak step by step. Atau kalau kita memegang pemutar dari motor ini, dan memutarkannya di tangan kita , maka akan terdengan bunyi ‘klik ’ saat melalui posisi tertentu. Jadi tiap kali pindah posisi untuk mencari suatu file, maka pada saat tertentu akan teerdengar bunyi ‘klik’.
b.Voice Coil Actuator
Voice Coil Actuator digunakan pada harddisk saat ini, dengan menggunakan sinyal feed back dari drive ke posisi head tertentu dan menyesuaikannya. Penggunaan actuator ini memberikan kinerja dan kehandalan yang besar daripada stepper motor actuator. Karenastepper motor lebih berkemungkinan besar melukai platter.

Mekanisme head actuator
Jika terjadi pemutusan power secara tiba-tiba, maka pada stepper motor actuator headakan langsung berhenti (pada tempat data yang sebelumnya dibaca), sehingga hal ini akan mengakibatkan tergoresnya platter. Akibatnya harddisk akan cepat rusak. Sedangkan padaVoice Coil Actuator, jika terjadi pemutusan hubungan dengan power secara tiba-tiba maka,head akan otomatis kembali ke posisi awalnya (berada pada tengah-tengah platter).

  1. Spindle Motor
Spindle motor adalah komponen dari harddisk yang bertugas memutar platter, hal ini perlu dilakukan dalam proses pembacaan dan penulisan data. Spindle motor pada harddisk selalu terhubung langsung. Tidak ada komponen lain yang terhubung. Motor ini harus bebas dari suara dan getaran apapun, sehingga dapat memutar platter dengan baik / tanpa gangguan.
2. Logic Board
Logic board merupakan alat yang mengontrol kinerja dari harddisk. Semua harddisk memiliki satu atau lebih logic boardLogic board berisi alat-alat elektronik yang mengontrolspindle dan sistem actuator dan menyajikan data ke kontroler. Pada IDE board ini memuat juga kontrolernya. Sedangkan pada SCASI memuat kontroler dan circuit adapter.

Tampilan logic board
a.Kabel dan Konektor
Harddisk memiliki beberapa konector yang terhubung ke computer , untuk menerima daya (power) dan kadang-kadang ke sistem chasis kebanyakan drive memiliki paling tidak 3 konector.
Adapun 3 konector itu adalah:
  1. Interface konector
Merupakan konector yang menghubungkan hard disk/ menyalurkan data yang dimiliki hard disk ke motherboard.
  1. Power Konector
Merupakan konector yang berhubungan dengan catu daya.
  1. Option Konector
Adalah konector yang digunakan untuk penentuan spesifikasi dari harddisk.
Dari 3 konector tersebut, interface konector adalah yang paling penting. Karena berfungsi membawa data dan sinyal perintah dari sistem drive.

7. Komponen Konfigurasi
Untuk membangun atau melengkapi harddisk dalam suatu instalasi sistem, kita juga memerlukan jumper. Komponen (jumper) ini bervariasi diantara banyak drive.
8.Konektor pada Harddisk
Pada komponen-komponen harddisk juga terdapat SCSI Interface Connector (konektor kabel data) yang dihubungkan ke kabel data dan memiliki fungsi untuk mentransfer data dari motherboard ke harddisk atau sebaliknya, untuk memberi catu daya pada harddisk dibutuhkan konektor catu daya yang dihubungkan dengan kabel catu daya pada power supply.
Semua komponen penyimpanan magnetic; membaca dan menulis data menggunakan elektromagnetik. Prinsip dasarnya adalah sebagian bahwa aliran elektrik melalui konduktor, sebuah komponen magnetic dibentuk dari sekeliling konduktor. Komponen magnetic tersebut kemudian akan memberikan pengaruh pada bahan magnetic di komponen tersebut. Penyimpanan magnetic sebenarnya adalah media analog yaitu data yang tersimpan berbentuk informasi digital 0 dan 1.
Jenis-jenis kontroler pada head disk:
  1. MFM ( Modified Frequency Modulation ) pola pengkodean magnetic dimana bit dimasukkan ke media magnetic.
  2. RLL ( Run Length Limited ) menyimpan info yang lebih padat dari MFM.
  3. ESDI ( Enhanced Small Device Interface ) kontroller sangat cepat dan menyimpan data dalam jumlah besar.
  4. SCSI ( Small Computer Sytem Interface ) antarmuka disk drive lebih dari satu.
  5. IDE ( Intergrated Drive Electronic ) sebagian besar kontroller dibuat langsung ke drive itu sendiri.
4. Jelaskan perkembangan USB pada tahun 1996, 2000, dan 2010?
Sejarah USB thn 1996, 2000, 2010
USB memiliki kemampuan plug ‘n’ play dan juga mendukung “hot swapping”, dimana kita bisa mencopot atau memasang device lain melalui konektor tersebut tanpa harus melakukan booting ulang. Fitur lain dari USB yang bisa kita dapatkan adalah daya yang diperlukan sangat kecil dan kita tidak memerlukan daya tambahan lagi.

Sejarah awal USB dimulai pada tahun 1996. Pada tahun ini, USB versi 1.0 diperkenalkan. Beberapa perusahaan besar yang menciptakan teknologi USB ini,antara lain Intel, Compaq, Digital, IBM, dan Northen Telecom, dimana masing-masing memiliki peranan sendiri dalam menciptakan teknologi USB. Seperti Intel dengan memproduksi UHCI host controller dan open software stack, Microsoft memproduksi USB software stack for Windows dan bersama National Semiconductor serta Compaq ikut merumuskan OHCI host controller. Philips-pun tidak mau ketinggalan, mereka memproduksi USB Audio yang pertama.
Berikutnya adalah USB versi 2.0 yang diluncurkan pada April 2000 dan menggunakan standar dari USB-IF (Implementers Forum) pada akhir tahun 2001. Beberapa perusahaan besar ikut men-develop USB 2.0 ini, sehingga akhirnya USB 2.0 memiliki kemampuan transfer rate hingga data 480 Mbit/s, jauh dibandingkan dengan USB 1.0 yang hanya memiliki data transfer rate 12 Mbit/s. Beberapa perusahaan besar yang mengembangkan USB 2.0 ini adalah Hewlett-Packard, Intel, Lucent (sekarang menjadi LSI Corporation), Microsoft, NEC, dan Philips.
Teknologi-pun semakin maju, USB 3.0 diperkenalkan pada September 2007. Di versi 3.0 ini, data transfer rate mampu meningkat tajam hingga 10 kali lipat dibandingkan versi sebelumnya. Kemudian, USB 3.0 ini disebut dengan SuperSpeed USB. Uniknya, USB 3.0 juga mendukung versi sebelumnya, dengan artian konektornya juga bisa digunakan untuk USB 2.0, dimana ini dikenal dengan nama backward compability.

Sampai saat ini, USB versi 3.0 merupakan teknologi USB yang paling canggih.

5. Perbedaan CD Room, DVD Room,dan Blueray?

Perbedaan CD ROM, DVD ROM, Blu Ray

CD ROM
CD-ROM (dieja /ˌsiːˌdiːˈrɒm/, merupakan akronim dari compact disc read-only memorybahasa IndonesiaCD Memori Baca-Saja) adalah sebuahcakram padat dari jenis cakram optik (optical disc) yang dapat menyimpan data. Ukuran data yang dapat disimpan saat ini bisa mencapai 700MB atau 700 juta bita.
CD-ROM bersifat “baca-saja” (hanya dapat dibaca, dan tidak dapat ditulisi). Untuk dapat membaca isi CD-ROM, alat utama yang diperlukan adalahkandar CD. Perkembangan CD-ROM terkini memungkinkan CD dapat ditulisi berulang kali (Re-Write/RW) yang lebih dikenal dengan nama CD-RW.

Daya tampung jenis cakram padat
Jenis
Sektor
Data maksimum
Audio maksimum
Jangka waktu akses

(MB)
(MiB)
(MB)
(MiB)

8 cm
94.500
193,536
≈ 184,6
222,264
≈ 212,0
21


283.500
580,608
≈ 553,7
666,792
≈ 635,9
63

650 MB
333.000
681,984
≈ 650,3
783,216
≈ 746,9
74

700 MB
360.000
737,280
≈ 703,1
846,720
≈ 807,4
80


405.000
829,440
≈ 791,0
952,560
≈ 908,4
90


445.500
912,384
≈ 870,1
1.047,816
≈ 999,3
99

Catatan: Nilai megabita (MB) dan menit adalah tepat.
DVD ROM
DVD adalah format penyimpanan cakram optik, diciptakan dan dikembangkan oleh Philips, Sony, Toshiba, dan Panasonic pada tahun 1995. DVD menawarkan kapasitas penyimpanan yang lebih tinggi dari Compact Disc sementara memiliki dimensi yang sama.
Pra-rekaman DVD diproduksi secara massal dengan menggunakan mesin cetak yang secara fisik cap data ke DVD. Cakram tersebut dikenal sebagai DVD-ROM, karena data hanya dapat dibaca dan tidak ditulis atau terhapus. DVD kosong recordable (DVD-R dan DVD + R) dapat direkam sekali menggunakan perekam DVD dan kemudian berfungsi sebagai DVD-ROM. DVD rewritable (DVD-RW, DVD + RW, dan DVD-RAM) dapat direkam dan dihapus beberapa kali.
DVD yang digunakan dalam DVD-Video format video digital konsumen dan DVD-Audio Format konsumen digital audio, serta untuk cakram AVCHD authoring. DVD yang berisi jenis informasi lainnya dapat disebut sebagai cakram DVD data.

DVD menggunakan 650 nm panjang gelombang cahaya laser dioda sebagai lawan 780 nm untuk CD. Hal ini memungkinkan sebuah lubang kecil akan terukir di permukaan media dibandingkan dengan CD (0,74 pM untuk DVD dibandingkan 1,5 pM untuk CD), yang memungkinkan sebagian untuk meningkatkan kapasitas penyimpanan DVD.
Sebagai perbandingan, Blu-ray Disc, penerus ke format DVD, menggunakan panjang gelombang 405 nm, dan satu dual-layer disc memiliki kapasitas penyimpanan 50 GB.
Kecepatan menulis untuk DVD adalah 1 ×, yaitu, 1.385 kB / s (1.353 KiB / s), pada drive pertama dan model media. Model yang lebih baru, pada 18 atau 20 × ×, memiliki 18 atau 20 kali kecepatan. Perhatikan bahwa untuk drive CD, 1 × berarti 153,6 kB / s (150 KiB / s), sekitar satu-sembilan sebagai cepat.
DVD drive kecepatan
Drive kecepatan Data rate ~ Tulis waktu (menit)
Mbit / s MB / s Single-Dual Layer-Layer

DVD drive speeds
Drive speed
Data rate
~Write time (minutes)

Single-Layer
Dual-Layer

11.08
1.39
57
103

22.16
2.77
28
51

2.4×
26.59
3.32
24
43

2.6×
28.81
3.60
22
40

44.32
5.54
14
26

66.48
8.31
9
17

88.64
11.08
7
13

10×
110.80
13.85
6
10

12×
132.96
16.62
5
9

16×
177.28
22.16
4
6

18×
199.44
24.93
3
6

20×
221.60
27.70
3
5

22×
243.76
30.47
3
5

24×
265.92
33.24
2
4

 6. Definisi Magnetic Tape

pengertian magnetic tape:
Magnetic tape adalah
 model pertama dari pada secondary memory. Tape ini juga dipakai untuk alat input/output dimana informasi dimasukkan ke CPU dari tape dan informasi diambil dari CPU lalu disimpan pada tape lainnya.
Panjang tape pada umumnya 2400 feet, lebarnya 0.5 inch dan tebalnya 2 mm. Data disimpan dalam bintik kecil yang bermagnit dan tidak tampak pada bahan plastik yang dilapisi ferroksida. Flexible plastiknya disebut mylar. Mekanisme aksesnya adalah tape drive.
memori perangkat yang terdiri dari panjang tipis dilapisi plastik strip
dengan oksida besi; digunakan untuk merekam audio atau video atau sinyal
komputer untuk menyimpan informasi; "ia ikut bersama belasan
kaset untuk merekam wawancara.
TetapiSebagai informasi media penyimpanan, magnetic tape tidak stabil sebagai film atau kertas. Benar merawat, film dan kertas dapat nonacidic abad terakhir, sedangkan magnetic tape hanya akan berlangsung beberapa dekade. Penggunaan magnetis untuk media penyimpanan yang lebih mengecewakan oleh prevalensi beberapa format (misalnya, U-matic, VHS, S-VHS, 8mm, dan BetaCam untuk video), jenis media (oksida besi, kromium dioksida, barium ferrite, logam particulate dan logam evaporated), dan oleh kemajuan pesat dalam teknologi media. Di sisi lain, buku-buku yang hampir sama format dipelihara selama berabad-abad, memiliki hampir seluruhnya digunakan tinta di atas kertas sebagai media penyimpanan informasi, dan tidak memerlukan teknologi khusus untuk mengakses informasi yang direkam. Demikian juga, baru mikrofilm, microfiche, dan film film yang dikenal dengan stabilitas ketika disimpan di dalam lingkungan yang baik, dan melihat format belum berubah secara signifikan selama bertahun-tahun. (The rincian acetate backing film lama yang plagues bahan dibahas dalam Pasal 2,3: substrat deformasi). Laporan ini akan membandingkan perawatan dan prosedur untuk menangani kaset dengan prosedur untuk kertas dan film bila memungkinka
~fungsi magnetic tape:
·         untuk media penyimpanan
·         untuk alat input/output
·         untuk merekam audio, video atau sinyal
~cara kerja magnetic tape:
·         Data direkam secara digit pada media tape sebagai titik-titik magnetisasi pada lapisan ferroksida. Magnetisasi positif menyatakan 1 bit, sedangkan magnetisasi negatif menyatakan 0 bit atau sebaliknya.

 7. Komponen Dalam Floppy Disk



Komponen Floppy Disk
  1. Write-protectab
  2. Hub
  3. Shutter
  4. Plactic housting
  5. Paper ring
  6. Magnetic disk
  7. Disk sector.

 8. Cara Kerja Flashdisk

Cara Flashdisk bisa diisi data:
Tipe Flashdisk biasanya menggunakan struktur NAND Flash Memory
Chip memori flash NAND mempunyai dua tingkat struktur hirarkis. Pada tingkat terendah, bit disusun ke dalam halaman, biasanya masing-masing 2 KB. Pages/halaman adalah unit dari read and write dalam NAND flash. Dalam rangka untuk memulai sebuah operasi I/O, sebuah perintah menetapkan pages ID dikirim ke memori flash controller, yang menetapkan waktu setup tetap terlepas dari jumlah bit harus dibaca atau ditulis. Dengan demikian, bit berikutnya dalam halaman yang dipilih saat ini dapat dibaca atau ditulis jauh lebih efisien daripada bit dari halaman yang berbeda.
Tidak seperti seperti dalam sebuah disk, kesalahan untuk memulai sebuah operasi I/O pada halaman adalah konstan, bukan fungsi dari operasi I/O sebelumnya (tidak ada keuntungan untuk halaman membaca secara berurutan).
Pages dikelompokkan ke dalam struktur tingkat yang lebih tinggi yang disebut menghapus blok, yang terdiri dari masing-masing ~64 halaman. Sementara halaman adalah unit read dan write, erase block adalah unit penghapusan (erasure). Seperti dijelaskan di atas, menulis ke halaman hanya dapat menghapus bit (membuat mereka nol), tidak mengesetnya.
Akhirnya, jumlah siklus menghapus per erase block terbatas, dan biasanya berkisar dari 10.000 hingga 1.000.000. Setelah batas siklus telah terlampaui, maka blok hilang, dan itu mustahil untuk melakukan menulis lebih jauh ke halaman di dalamnya.

 9. Perbedaan Disket dengan Flashdisk




PERBEDAAN DISKET DENGAN FLASHDISK
Disket diciptakan oleh manusia untuk menyimpan data. Data yang disimpan manusia pun bermacam-macam ada yang menyimpan tugasnya, ada yang menyimpan fotonya, ada yang menyimpan lagunya, pelajarannya, dan ada juga manusia yang menyimpan isi hatinya di dalam sebuah disketnya. 

Disket adalah media penyimpanan pertama yang diciptakan manusia namun dengan kapasitas hanya 2MB saat itu. Namun walaupun kecil disket diperbanyak jumlahnya. Agar memenuhi kebutuhan penyimpanan data komputer manusia. Sebuah disket memiliki berbagai macam warna seperti hitam, putih, kuning, abu-abu, hijau, pink.Dan sebuah disket juga memiliki merek seperti ibm, mitsubishi, verbatim, sony, dan lain-lainnya

Namun tetap fungsi disket hanyalah sebagai media penyimpanan data komputer bagi manusia. Namun sebuah disket bermerek sony berkata aku lebih mahal dari dirimu verbatim. Kamu dijual tanpa case dan tidak berwarna putih seperti ku, kamu hanya ada warna hitam verbatim. Karena merasa kesal verbatim lalu membuat dirinya menjadi putih dengan cara mengecet tubuhnya agar menyerupai disket sony. Tapi tetap saja cat putih yang ia gunakan mudah terkelupas dan luntur dikarenakan panas komputer yang dapat melelehkannya. Putih verbatim hanya sementara karena ia tidak di dibuat manusia sejak awal berwarna putih seperti sony.

sering disebut sebagai USB Drive, Pen Drive, Pocket Drive,atau microdisk. Di dalam perangkat ini, tertanam controller dan memori penyimpan data yang bersifat non – volatile alias tidak akan hilang meskipuntidak terdapat daya listrik. Komponen flashdisk lebih sederhana dan relative lebihsedikit dibandingkan dengan hardisk . Hal ini disebabkan karena flashdisk tidak memerlukan piringan, motor, atau part lain yang berkerja secara mekanik. Umur flashdisk saat ini berkisar 10 tahun (masa pemakian normal). Tips penggunaanflashdisk pada system operasi Windows Me/2000/XP menyarankan pelepasan
flashdisk dengan cara yang aman (Safe Removal). Hal ini untuk menghindari datayang masih tersisa dan belum tertulis dari memori cache ke flashdisk. Pencabutanflashdisk secara mendadak dapat mengakibatkan data yang belum selesai ditulismenjadi rusak. Memutus koneksi dengan cara aman akan memperpanjang umur flashdisk karena hubungan baca/tulis antara komputer dan flashdisk diamankanterlebih dulu dan hubungan listrik singkat (yang dapat merusak komponenflashdisk) dapat dicegah.

 10. Kesimpulan

 Hardisk mempunyai berbagai macam mulai dari bentuk  dan kapasitas yang berbeda dari tahun ke tahun. bahkan dari tahun ke tahun pun model HD semakin modern dan praktis. dari sini juga kita bisa membedakan antara CD room, DV room dan blue ray. sekarang juga banyak HD dengan kapasitas yang besar untuk para pengguna yang membutuhkan tempat penyimpanandata yang besar.


Sumber : http://meiongs.blogspot.com/2011_01_01_archive.html
                 http://ijaa.wordpress.com/2009/07/06/hard-disk-drive/
                 http://eritristiyanto.wordpress.com/2010/03/01/sejarah-dan-perkembangan-teknologi-usb/
                 http://rahmathidayat737.wordpress.com/2012/10/03/perbedaan-cd-rom-dvd-rom-blu-ray/
                      arismunandaroftkj.blogspot.com/2009/05/magnetic-tape.html
                 http://pengenalan-computer.blogspot.com/2010/01/floppy-disk.html
                 http://freebiexp.wordpress.com/2011/07/15/cara-kerja-harddisk-dan-flashdisk/
                 http://fiksi.kompasiana.com/cermin/2012/09/11/kisah-perbedaan-disket-cd-dvd-dan-flash-disk/